Jumat, 10 Desember 2021

Tata Bahasa Korea Materi 16

MATERI 16

사동사 (kausatif) Kata Bantu/Imbuhan Me - Kan

Untuk menyatakan tindakan yang dilakukan untuk orang lain. Dilekatkan pada kata kerja.


단형 사동 ( 이 히 리 기 우 ) menunjukkan sebuah tindakan yang dilakukan langsung oleh subjek kalimat untuk objek


 잔형 사동 (- 게 하다 ) menunjukkan sebuah tindakan berupa perintah yang dilakukan oleh pembicara agar subyek melakukan sebuah tindakan


Rumus :



먹다 >>먹이다 memakan

보다 >>보이다 memperlihatkan

붙다>>붙이다melampirkan/menempelkan

줄다 >>줄이다mengurangkan

죽다 >>죽이다mematikan



입다>>입히다 memakaikan

앉다>>앉히다 mendudukkan

읽다>>읽히다 membacakan

눕다>>눕히다 membaringkan

넓다>>넓히다 memperluaskan



돌다>>돌리다 memutarkan/menyalakan

얼다>>얼리다 membekukan

울다>>울리다 menangiskan

날다>>날리다 menerbangkan

살다>>살리다 meninggalkan



남기다>>남기다 menyisakan

맡기다>>맡기다 menitipkan

웃다>>웃기다 menertawakan

감기다>>감기다 memandikan/mengeramasi

벗다>>벗기다 melepaskan



재우다>> menidurkan

깨우다>>menyadarkan/membangunkan

세우다>>menegakkan

비우다>>mengosongkan

채우다>>memenuhikan/mengenakan/mengancingkan


1. 자동차 기계를 돌리고 있습니다

2. 내 동생의 옷을 입힐게요

3. 그녀는 매운 응식을 먹힐게요


1. Aku sedang menyalakan mesin mobil

2. aku akan memakaikan adikku baju

3. dia(p) akan memakan makanan pedas


파동사(verba pasif) Ter../Di..

>>menunjukkan keadaan suatu benda

>>bentuk ini tidak menunjukkan tindakan

>>dan pelaku tidak diketahui



보다>>보이다 terlihat/dilihat

놓다>>놓이다 terletak/diletak

쌓다>>쌓이다 tersusun/disusun

바꾸다>>바뀌다 terubah/diubah



닫다>>닫히다 tertutup/ditutup

막다>>막히다 terhalau/dihalangi

잡다>>잡히다 tertangkap/ditangkap

먹다>>먹히다 termakan/dimakan



듣다>>들리다 terdengar/didengar

열다>>열리다 terbuka/dibuka

걷다>>걸리다 dijalan

풀다>>풀리다 terbebas/dibebaskan/terlepas/dilepaskan



끊다>>끊기다 dimatikan

쫓다>>쫓기다 dikejar/dibuntuti

안다>>안기다 dipeluk

감다>>감기다 dikeramas/dimandikan



1. 화장실에 문이 고장 나서 안 열립니다

2. 여기서 판데미동안 부모님께 돌보고 경험을 많이 쌓여요

3. 여동생이 미용실에서 머리가락을 감겨고 있어요


1. Pintu kamar mandinya rusak dan tidak bisa dibuka

2. Disini, selama pandemi saya mendapatkan banyak terkumpul pengalaman merawat orang tua

3. adik perempuanku rambutnya sedang dikeramas


아/어하다 membuat jadi

>>menunjukkan ekspresi/perasaan


KS akh. Vokal ㅏ,ㅗ + 아하다

KS akh. Selain vokal ㅏ,ㅗ + 어하다

KS akh. 하다 + 해하다


1. 많은 한국사람들이 도와줘서 외국인언에 배울 때 어렵지 않았어요

2. 조카들 화장할때 너무 예뻐해요

3. 할일이 많이 했어서 피곤해해요


1. Saat belajar bahasa asing tidak sulit jadi banyak orang korea membantuku

2. Keponakanku kalau dibuat pakai riasan jadi cantik

3. Karena terlalu membuat banyak hal yang harus dilakukan jadi lelah


아/어야 harus

>>menerangkan kegiatan atau keadaan

>>dapat dinyatakan pentingnya syarat pada keadaan yang ada dibelakangnya


KK akh. Vokal ㅏ,ㅗ + 아야하다

KK akh. Selain vokal ㅏ,ㅗ + 어야하다

KK akh. 하다 + 해야하다


1. 아프면 약을 먹어야지요

2. 좋은 점을 받고 싶으면 많이 공부해야 해요

3. 말하기 끝난 후에 전화를 끊어야 해요

4. 자고 있어서 뱅해해야 하지 않아요


1. Kalau sakit harus minum obat kan

2. kalau mau dapat nilai bagus harus banyak belajar

3. Setelah selesai bicara ditelepon aku harus menutupnya

4. Karena aku lagi tidur jadi kau harusnya tidak mengangguku


아/어 놓다 terlebih dahulu

>>ungkapan yang dinyatakan sebuah tindakan yang harus diselesaikan namun kondisinya berlanjut


KK akh. Vokal ㅏ,ㅗ + 아 놓다

KK akh. Selain vokal ㅏ,ㅗ + 어놓다

KK akh. 하다 + 해 놓다


1. 출발하기 전에 가방에 다 싸 놓습니다

2. 대학교에 입학기 전에 신청서를 써 놓아요

3. 자러 가기 전에 기도해 놓습니다

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

슬픈가 또는 기쁜가?

실제로는 이 인생은 진짜 힘들고 버티도 참지 않다. 그래도,나도 어떻게 해야 하는지도 모르겠어요. 피곤도 하고 다 해야 할때도 사실,내가 그 일을 안 해도 돼 지금까지 직업도 없고 사람한테 항상 의지하는거 그것도 싫어서 의지하는 사람들한테 나도 아무것...